TAG
Lipsus
-
Pasang Badan Hadapi Intoleransi, Gibran Jadi Inspirasi Sekar Tandjung Teruskan Estafet Kepemimpinan
Sekar Tandjung memandang Wakil Presiden Terpilih Gibran Rakabuming Raka sosok yang inspiratif terutama dalam cara berpolitik.
Senin, 5 Agustus 2024 -
Mundur dari Wali Kota Solo, Sekar Tandjung Harapkan Karakter dan Semangat Gibran Dicontoh Penerusnya
Ketua DPD II Partai Golkar Kota Solo Sekar Tandjung mengungkap akan merindukan sosok Gibran yang telah menorehkan banyak prestasi di Kota Solo
Senin, 5 Agustus 2024 -
Sekar Tandjung Sebut Gibran Buka Peluang Anak Muda Jajaki Panggung Politik, Termasuk Solo Jateng
Keberhasilan yang ditorehkan Gibran dinilai Sekar membuat anak muda lain bisa lebih percaya diri untuk mengemban posisi strategis.
Senin, 5 Agustus 2024 -
Ilyas Akui Cara Gibran Berpolitik via Media Sosial Menginspirasi: Tawarkan Politik dengan Cara Fresh
Ketua DPD II Golkar Karanganyar itu menilai Gibran Rakabuming Raka memiliki cara unik dalam berpolitik.
Kamis, 1 Agustus 2024 -
Maju Pilkada di Karanganyar Jateng, Ilyas Akbar Mau Ikuti Jejak Gibran sebagai Politisi Muda Sukses?
Bahkan di Pemilu 2024 kali ini, tak tanggung-tanggung lagi, Ilyas mencalonkan diri sebagai Bakal Calon Bupati Karanganyar di Pilkada Karanganyar 2024
Kamis, 1 Agustus 2024 -
3 Pandangan Buruh Solo Jateng soal Tapera, Dilema Tak Bisa Menabung, Biaya Hidup Meroket Tiap Tahun
Pro dan kontra pun bermunculan seiring bergulirnya wacana penerapan Tapera yang menyasar kepada buruh dan pegawai swasta.
Kamis, 18 Juli 2024 -
Dilema Buruh di Solo Jateng soal Tapera, Kenaikan Upah Tak Sejalan dengan Beban Potongan Tiap Bulan
Bila Tapera diterapkan, maka potongan upah sebesar 2,5 persen per bulan menanti. Belum lagi beban potongan lain yang mencapai 4 persen.
Rabu, 17 Juli 2024 -
Sisihkan 70 Persen Upah Bulanan Buat Biaya Hidup, Buruh di Solo Jateng Tak Yakin Tapera Jadi Bantuan
SPSI Kota Solo menyebutkan bahwa buruh di kota Solo setidaknya menghabiskan 70 persen dari upah bersih yang ia terima tiap bulannya untuk biaya hidup.
Rabu, 17 Juli 2024 -
Buruh di Solo Jateng Mulai Pertanyakan Wacana Tapera, Takut Gaji Makin Terkikis Tiap Bulannya
Meski belum ada kejelasan terkait penerapan Tapera, tetapi sudah banyak rekan sesama buruh yang mulai mempertanyakan terkait hal tersebut.
Rabu, 17 Juli 2024 -
Sekar Tandjung, Satu-satunya Politikus Gen Z yang Nyalon Wali Kota Solo Jateng, Penerus Gibran?
Ketua DPD Partai Golkar Solo, Sekar Tandjung menjawab isu dirinya masuk bursa calon Wali Kota Solo.
Rabu, 26 Juni 2024 -
Bocor Isu PSI Keluarkan Surat Rekomendasi Usung Sekar Tandjung Maju Pilkada 2024 di Solo Jateng
Beredar kabar Ketua DPD Partai Golkar Solo, Sekar Krisnauli Tandjung mendapat rekomendasi dari Partai Solidaritas Indonesia (PSI)
Selasa, 25 Juni 2024 -
Kandidat Pilkada 2024 di Solo Jateng yang Di-endorse Gibran Sudah Pasti Menang? Ini Kata Gerindra
Melihat besarnya pengaruh Gibran, bukan tidak mungkin ia menggunakan pengaruhnya untuk mendukung salah satu kandidat di pilkada mendatang.
Senin, 17 Juni 2024 -
Janji Her Suprabu Jika Terpilih Jadi Wali Kota Solo di Pilkada 2024 : Bangun Sumber Daya Manusia
Bakal Calon Wali Kota Solo dari PDI Perjuangan Her Suprabu mengungkapkan program prioritasnya jika nanti terpilih di Pilkada Solo mendatang.
Senin, 27 Mei 2024 -
Alasan Dibalik Bos Agen Umroh Her Suprabu Maju Jadi Wali Kota Solo : Ingin Majukan UMKM
Ketua Bappilu PDI Perjuangan Kota Solo Her Suprabu mengungkapkan alasan dibalik maju sebagai Calon Wali Kota Solo.
Minggu, 26 Mei 2024 -
Pilkada Solo 2024, Rektor Unsa Astrid Widayani Terbuka Diusung Jadi Wali Kota atau Wakil Wali Kota
Astrid merasa percaya diri untuk maju mencalonkan diri sebagai Wali Kota Solo karena namanya cukup diperhitungkan dalam sejumlah survey.
Jumat, 10 Mei 2024 -
Blak-blakan Astrid Widayani Bicara Koalisi Partai di Solo, Ada Niat Usung Mangkunagara X dan Dirinya
Astrid Widayani mengungkap ada partai koalisi yang ingin mengusung dirinya dan Mangkunagara X. Astrid menyebut dirinya siap jadi Cawali atau Cawawali.
Kamis, 25 April 2024 -
Sampah Baliho di Solo Diduga Capai 2,48 Ton, Asumsinya Tiap Caleg Cuma Hasilkan 5 Kg Sampah Baliho
Di Kota Solo saja, jika diasumsikan tiap caleg DPRD menghasilkan 5 kg sampah baliho, maka bakal ada 2,48 ton sampah baliho.
Kamis, 21 Maret 2024 -
Timbulkan Berton-ton Sampah, Pemerhati Lingkungan Usulkan Peserta Pemilu Dibebani Dana Kontinjensi
Di Kota Solo saja, jika diasumsikan tiap caleg DPRD menghasilkan 5 kg sampah baliho, maka bakal ada 2,48 ton sampah baliho.
Rabu, 20 Maret 2024 -
Era Digital, Caleg di Solo Tetap Manfaatkan Baliho untuk Kampanye, Masih Efektif!
Peserta pemilu masih menyebar segala macam baliho secara masif memenuhi tiap ruang di jalan-jalan.
Rabu, 20 Maret 2024 -
Sampah Baliho Kampanye Kebanyakan Tak Laku di Tangan Pengepul Rosok, Ini Alasannya
APK berupa baliho maupun banner kebanyakan tidak laku di tangan pengepul rosok karena tidak bisa didaur ulang.
Rabu, 20 Maret 2024