TAG
PPS
-
Sepanjang Pilkada Klaten 2024, KPU Sebut 1 PPS Meninggal Dunia, 2 Orang Lainnya Alami Sakit
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Klaten mengatakan terdapat 3 petugas yang mengalami kondisi sakit hingga meninggal dunia usai pelaksanaan Pilkada 2024
Jumat, 29 November 2024 -
Tragis, Anggota PPS Klaten Tewas Kecelakaan Setelah Antar Surat Suara, Diduga Hindari Lubang Jalan
Seorang anggota PPS di Desa Sawit Klaten meninggal dunia akibat kecelakaan tunggal.
Jumat, 29 November 2024 -
Identitas Anggota PPS di Klaten yang Meninggal Usai Antar Surat Suara, Perangkat Desa Sawit
Sugimin meninggal setelah mengantar surat suara dari Kantor Desa menuju Kantor Kecamatan bersama rekannya anggota KPPS mengendarai kendaraan roda 3.
Kamis, 28 November 2024 -
PENYEBAB Anggota PPS Klaten Tewas Kecelakaan Tunggal : Hindari Jalan Berlubang, Tabrak Tiang Telepon
Setibanya di lokasi TKP yang berada di Jalan Raya Dukuh Prajenan, Desa Baturan, Gantiwarno terdapat jalan berlubang agak dalam yang dihindari korban
Kamis, 28 November 2024 -
Kondisi Anggota PPS di Klaten yang Meninggal karena Kecelakaan Tunggal, Alami Luka di Kepala
Korban diketahui bernama Sugimin (51), seorang perangkat desa yang tinggal di Dukuh Jetisbolo, Desa Sawit, Kecamatan Gantiwarno, Kabupaten Klaten.
Kamis, 28 November 2024 -
SUASANA Rumah Duka Anggota PPS Klaten yang Tewas Kecelakaan Pasca Antar Surat Suara, Hujan Tangisan
Raut kesedihan terlihat dari keluarga, sanak saudara, ketika jenazah almarhum Sugimin dilepas menuju kompleks pemakaman.
Kamis, 28 November 2024 -
KRONOLOGI Anggota PPS Tewas di Klaten Jateng, Sempat Istirahat Makan Pasca Antar Surat Suara
Korban diketahui sedang mengantar surat suara ke Kantor Kecamatan di Dukuh Jetis, Desa Sawit, Kecamatan Gantiwarno, Kabupaten Klaten, Kamis (28/11)
Kamis, 28 November 2024 -
BREAKING NEWS : Anggota PPS di Klaten Tewas Kecelakaan Tunggal Setelah Antar Kotak Suara
Korban diketahui bernama Sugimin (51), seorang perangkat desa yang tinggal di Dukuh Jetisbolo, Desa Sawit, Kecamatan Gantiwarno
Kamis, 28 November 2024 -
Bukan di Kantor Pos, Pembayaran Honor Pantarlih Pilkada 2024 di Karanganyar Jateng Diserahkan PPS
Masa kerja petugas Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (Pantarlih) resmi selesai, Kamis (25/7/2024).
Kamis, 25 Juli 2024 -
Hadiri Pelantikan PPS, Pj Bupati Karanganyar Timotius Suryadi Beri Pesan Tegas soal Demokrasi!
Dalam sambutannya, Timotius mengatakan, pelantikan anggota PPS terpilih ini merupakan bagian usaha menegakkan demokrasi.
Minggu, 26 Mei 2024 -
882 PPS Dilantik untuk Pilkada Wonogiri 2024, Ini Daftar Agenda dan Tugasnya!
Usai dilantik, tak ada waktu untuk bersantai bagi para PPS itu. Pasalnya sejumlah agenda dan tugas sudah mengantre.
Minggu, 26 Mei 2024 -
531 Orang Dilantik Jadi PPS Karanganyar, Wajah-wajah Lama Hiasi Pelantikan
Ketua KPU Karanganyar Daryono mengatakan ada 531 orang yang dilantik jadi PPS.
Minggu, 26 Mei 2024 -
Kondisi Pendaftaran PPS Pilkada 2024 di Sragen, KPU Sebut Beban Kerja Lebih Ringan Dibanding Pemilu
Ketua KPU Sragen, Prihantoro PN mengatakan total ada 1.034 warga Sragen yang telah mendaftarkan diri menjadi anggota PPS.
Senin, 13 Mei 2024 -
Kuota Seleksi Anggota PPS untuk Pilkada 2024 Karanganyar Belum Tercapai, KPU Tetap Lanjutkan Seleksi
Masa perpanjangan pendaftaran Panitia Pemungutan Suara (PPS) di Kabupaten Karanganyar sudah ditutup oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Karanganyar.
Minggu, 12 Mei 2024 -
224 Desa di Wonogiri Masih Kekurangan PPS Pilkada 2024, Pendaftaran Diperpanjang KPU
KPU Wonogiri memperpanjang pendaftaran anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) Pilkada 2024 karena jumlah pendaftar masih kurang.
Jumat, 10 Mei 2024 -
Info Pilkada Wonogiri 2024 : KPU Wonogiri Butuh 882 PPS, Pendaftaran Sampai 9 Mei, Simak Syaratnya
KPU Wonogiri membutuhkan ratusan anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) untuk Pilkada 2024.
Jumat, 3 Mei 2024 -
Lowongan Kerja KPU Boyolali, Dibutuhkan 110 PPK dan 801 PPS Pilkada Boyolali 2024, Simak Syaratnya
Info Lowongan Kerja KPU Boyolali, Dibutuhkan 110 PPK dan 801 PPS Pilkada Boyolali 2024, Simak Syaratnya
Kamis, 25 April 2024 -
KPU Karanganyar Sosialisasi Rekrutmen PPK & PPS untuk Pilkada 2024, Undang Seluruh Lurah dan Kades!
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Karanganyar mengundang seluruh Kepala Desa (Kades) dan Lurah se-kabupaten Karanganyar, Rabu (24/4/2024).
Rabu, 24 April 2024 -
KPU RI Catat Ada Puluhan Petugas Ad Hoc Wafat dan Ribuan Sakit Selama Pemungutan hingga Hitung Suara
KPU RI mencatat ada puluhan petugas ad hoc yang meninggal dunia selama masa kerja pemungutan suara hingga penghitungan suara 14-15 Februari 2024.
Sabtu, 17 Februari 2024 -
Uang Rp 115 Juta Dipakai PPS untuk Judi Online, Honor Ratusan KPPS di Kalimantan Selatan Ditunda
Honor sebanyak 126 petugas KPPS di 18 TPS Kelurahan Kelurahan Batu Piring, Kecamatan Paringin Selatan, Kabupaten Balangan, Kalimantan Selatan ditunda
Sabtu, 17 Februari 2024