TOPIK
Berita Boyolali Terbaru
-
Hingga bulan Maret ini, jumlah kasus DBD di Boyolali tembus 188 kasus. Tercatat ada 3 korban meninggal.
-
Meski tak ada polisi yang arahkan kameranya, tapi di sepanjang jalan itu terdapat satu titik kamera khusus untuk menghitung kecepatan kendaraan.
-
Bau busuk yang meneror warga Winong, Boyolali ternyata berasal dari limbah ternak di kawasan tersebut. Hal ini sudah ditindaklanjuti dinas terkait.
-
Pantauan TribunSolo.com di STA 6, yang berlokasi di persimpangan jalan Sanggung -Sawit, penimbunan tanah masih terus dilanjutkan
-
Gadis Asal Solo ini diterima di 10 universitas level dunia. Adalah Ryura Assyifa Ramadhina siswi SMA Pradita Dirgantara.
-
Pengendara tak perlu melakukan tap e-money saat melintasi tol sepanjang kurang lebih 6 kilometer ini.
-
Kebakaran di Boyolali mengakibatkan lima motor terbakar. Kebakaran ini dipicu lantaran korsleting listrik mesin cuci. Api merembet dan membesar.
-
Bawaslu Boyolali meminta KPU lebih cermat dalam melakukan rekapitulasi Daftar Pemilih Sementara (DPS). Sebab, hal ini termasuk tahapan penting.
-
Kasat Lantas Polres Boyolali, AKP M. Herdi Pratama menyebut, posko gabungan dari Polres Boyolali, Klaten dan Sukoharjo.
-
Tanah longsor terjadi Desa Sampetan, Kecamatan Gladagsari, Kabupaten Boyolali.
-
Salah satu proyek strategis nasional (PSN) adalah jalan Tol Solo-Jogja-YIA tak hanya menggusur rumah, tetapi juga makam.
-
Proyek Tol Solo-Jogja membuat makam di Kebonturi, Desa Kateguhan, Kecamatan Sawit, Kabupaten Boyolali harus dibongkar.
-
Sebanyak 202 makam di tempat pemakaman tua Kebonturi, Desa Kateguhan, Kecamatan Sawit, Kabupaten Boyolali mulai dipindahkan.
-
Empat tersangka pemilik bubuk mesiu di Boyolali pasrah. Mereka diamankan polisi. Sebab, keberadaan bubuk tersebut dinilai berbahaya.
-
Jenazah di Makam tua Kebonturi, Desa Kateguhan, Kecamatan Sawit dipindahkan. Ini untuk kelancaran proyek Tol Solo-Jogja.
-
Empat orang harus berurusan dengan Polres Boyolali. Mereka ketahuan menjual mercon. Ada yang melalui media sosial dan ada yang COD.
-
Ratusan warga yang memiliki ahli waris yang dimakamkan itu melakukan dzikir tahlil di lokasi makam yang baru.
-
Ratusan makam itu dipindahkan ke lokasi baru yang ada di barat trase jalan tol dengan lahan seluas hampir 2.000 meter persegi
-
Pedagang di Alun-alun kidul Boyolali harus bersabar. Sebab, dalam kondisi hujan, dagangan mereka sepi. Tak ada masyarakat berkunjung.
-
Boyolali memiliki jalur yang dianggap rawan kecelakaan atau jalur tengkorak. Jalur tersebut akan ada penjagaan saat musim mudik tiba.
-
Pemkab Boyolali mempercepat perbaikan jalan dan fasilitas lainnya. Ini lantaran diprediksi pemudik akan lebih banyak dari tahun lalu.
-
Jalan tol Solo-Jogja melewati tempat-tempat yang dikenal angker, di antaranya di Sawit Boyolali.
-
Project Produksi Manager (PPM), PT Adhi Karya menyatakan pihaknya masih terus berusaha keras untuk membangun tol Solo-Jogja.
-
Jalan Simo-Klego kini masuk kelas III, sehingga kendaraan tertentu saja yang diperbolehkan melintas.
-
Gunung Merapi kembali memuntahkan awan panas guguran hari ini. Hujan abu mengguyur kawasan Boyolali seperti Desa Wonodoyo, dan Sukabumi.
-
Tips mengemudi saat mudik diberikan Polisi. Pengendara sebaiknya beristirahat selama 4 jam setelah melakukan 8 jam perjalanan.
-
Petugas Tol Semarang-Solo sudah bersiap menyambut lebaran. Walau masih lama, mereka sudah mempersiapkan alat penunjang mengantisipasi kecelakaan.
-
Kasi Laka Subdit Gakkum, Ditlantas Polda Jateng Kompol Fadli memprediksi arus mudik Lebaran nanti akan berbeda dengan mudik tahun lalu.
-
Kepala Badan Pertanahan Nasional Boyolali, Priyanto merinci pekerjaan kontruksi jalan tol Solo-Jogja yang terus dikebut.
-
Longsor terjadi di Kecamatan Selo. Dua rumah tertimpa tanah dan mengakibatkan satu orang terluka karena tertimpa material.